Unduh Aplikasi QuBisa
15 point

Tips Menyusun Konten Tentang Pencitraan Pribadi (Personal Branding)

2.4k views · 24 April, 2022

Share
Institut Teknologi Telkom Surabaya

Institut Teknologi Telkom Surabaya

Personal branding adalah citra diri unik dan positif yang ingin Anda tampilkan kepada audiens atau individu di sekeliling Anda. Jika Anda masih pemula dan belum paham bagaimana cara membuat konten untuk personal branding, Anda dapat melakukan branding diri dengan menceritakan tentang prestasi diri, pengalaman, pengetahuan, bisnis, dan hal spesifik lainnya sesuai tema yang ingin ditonjolkan dari karakter diri Anda.

Storytelling untuk personal branding bisa diawali dengan memilih serta memilah apa saja hal yang pernah Anda BERIKAN kepada orang lain atau lingkungan, seperti prestasi, aktivitas sosial, dan apa saja hal yang Anda TERIMA dari orang lain, seperti ilmu pengetahuan, pengalaman, penghargaan, dan sebagainya.

Ulasan selengkapnya tentang tips membuat konten untuk personal branding dapat Anda simak dalam video microlearning ini. Rekomendasi video lainnya dengan tema Personal Branding in Social Media di platform pembelajaran online QuBisa:

0Comments

no profile