2.7k views · 19 August, 2021
Dewi Rachmawati
Memiliki keterampilan komunikasi efektif sangat dibutuhkan di seluruh bidang kehidupan, terutama dunia kerja. Satu hal yang harus Sobat QuBisa pahami, proses komunikasi efektif terjadi apabila komunikator atau penyampai pesan berhasil menyampaikan informasi kepada lawan bicara sehingga lawan bicara memahami apa yang disampaikan.
Nah, untuk tercapainya tujuan yang diharapkan dari komunikator kepada penerima, dibutuhkan keterampilan mendengarkan yang baik dari si penerima informasi. Proses mendengarkan dalam komunikasi ini membutuhkan rasa empati dari penerima pesan. Fokus kepada respons lawan bicara dan menghindari asumsi pribadi dengan cara bertanya jika ada yang belum jelas adalah beberapa contoh rasa empati terhadap si penyampai pesan.
Tips lainnya mengenai bagaimana menjadi pendengar yang baik dapat Sobat QuBisa pelajari di microlearning di atas, ya, dan jangan lewatkan pula video pembelajaran lainnya dari platform kursus online QuBisa yang tidak kalah menariknya:
0Comments
QuBisa © 2025. All rights reserved.