Unduh Aplikasi QuBisa
15 point

Prinsip 3P Menjadi Public Speaking Yang Sukses

6.1k views · 25 July, 2021

Share
Dr. Geofakta Razali, S. I. Kom, M. I. Kom, C. Ht

Dr. Geofakta Razali, S. I. Kom, M. I. Kom, C. Ht

Public speaking adalah proses menyampaikan makna yang baik kepada orang lain. Di dalam proses ini, terjadi suatu engagement, baik yang sifatnya dukungan atau sebaliknya, berupa ketidaktertarikan atau ketidaksukaan.

 

Menurut Wilbur Schramm (1954), engagement adalah komunikasi interaksional yang terjadi secara dua arah. Engagement bisa disebut baik dan tercapai jika audiens memberikan respons sesuai apa yang kita harapkan.

 

Oleh sebab itu, sebelum mencapai hasil akhir yang sukses, Anda sebaiknya memahami prinsip public speaking yang biasa disebut dengan 3P. P pertama adalah preparation atau persiapan. Untuk memperoleh engagement seperti yang diinginkan, Anda harus melakukan persiapan dalam public speaking yang matang beberapa hari sebelumnya.

 

Proses persiapan dapat menjadi senjata jika Anda sewaktu-waktu membuat kesalahan saat melakukan performing. Lalu, ada lagi 2P lainnya yang tidak kalah penting sebagai solusi efektif agar penampilan Anda di hadapan publik tidak mengecewakan.

 

Anda penasaran 'kan dengan 2P lainnya? Langsung saja simak video microlearning di atas, ya! Selain video ini, Anda juga dapat menyaksikan video pembelajaran lain yang tidak kalah menariknya di platform kursus online QuBisa, seperti:

 

0Comments

no profile