Unduh Aplikasi QuBisa
15 point

Practical Talent Management Framework - Polling Baseline Practical Talent Management - Part 1

2.1k views · 23 July, 2021

Share
Dr. Yunus Triyonggo, CAHRI.

Dr. Yunus Triyonggo, CAHRI.

Mengapa talent management sangat berperan penting terhadap kesuksesan sebuah perusahaan? Talent management adalah suatu perencanaan dalam mengelola sumber daya manusia yang dibutuhkan organisasi atau perusahaan untuk mencapai tujuan.

 

Bersaing di era disrupsi dan digitalisasi saat ini, kualitas Talent atau setiap individu di dalam perusahaan harus disesuaikan dengan kebutuhan organisasi. Talenta adalah bakat, potensi terbaik, kemampuan, yang dimiliki seseorang dan memiliki nilai bagi perusahaan.

 

Dengan kata lain, organisasi harus memiliki kemampuan dalam mengelola sumber daya manusia di dalam perusahaan, menemukan potensi terbaik mereka, agar lincah serta dapat bersinergi dengan berbagai perubahan yang muncul. Tentunya kemampuan ini harus berdasarkan pada kerangka (framework) pengetahuan yang benar dan tepat mengenai Talent Management


Tujuannya agar program implementasi yang dilakukan sejalan dengan visi dan misi organisasi. Pada video ini diperlihatkan sejauh mana peserta webinar memahami tentang Talent Management.

 

QuBisa adalah platform e-learning yang memungkinkan siapa saja belajar dengan cara yang mudah, praktis, dan gratis, untuk mengembangkan diri dan meningkatkan kemampuan. Beberapa materi mengenai Talent Management yang juga bisa dipelajari, antara lain:

 

0Comments

no profile