Unduh Aplikasi QuBisa
15 point

Menulis Feature Bisa Ambil Referensi Darimana Saja

3.1k views · 2 Juni 2022

Share
Luthfie Febrianto

Luthfie Febrianto

Penulisan feature dapat menjadi isu spesifik yang mungkin tidak baru. Sebuah tulisan feature berisi sejumlah sudut dan sumber. Tujuan penulisan feature adalah untuk mencoba terhubung secara emosional dengan pembaca. Ide penulisan feature bisa didapatkan dari berbagai hal. Anda bisa membuat tulisan feature dari berita-berita aktual, menulis tentang profil toko yang sedang ramai diperbincangkan, hingga kisah perjalanan seseorang. Namun, perlu dicatat bahwa feature ini bukan fiksi, tapi sebuah fakta yang dikemas dengan gaya mirip fiksi. Penulisan feature juga harus ditulis secara akurat.

 

Ada beberapa tips yang bisa Anda lakukan jika ingin membuat sebuah tulisan feature, di antaranya yaitu:

  • Perbanyak membaca apapun, seperti tips memasak, novel, puisi, berita, bahkan hingga curhatan seseorang di media sosial.
  • Ikuti kursus menulis, baik secara online maupun offline
  • Beli buku
  • Manfaatkan tesaurus

 

Menulis memiliki banyak manfaat sebagai penunjang dalam berbagai kebutuhan. Anda bisa mempelajari dunia kepenulisan dengan mengikuti kursus online gratis maupun berbayar di aplikasi QuBisa. Microlearning di bawah ini juga bisa membantu Anda untuk mengembangkan skill menulis:

0Comments

no profile