2.5k views · 15 September, 2021
Universitas Sari Mulia
Menjadi pribadi yang excellence pastinya keinginan banyak orang. Kita jadi mudah bergaul. Mampu menyesuaikan diri di berbagai situasi. Termasuk mudah mendapatkan peluang kerja. Lalu bagaimana dengan orang yang pribadinya agak tertutup?
Pastinya bisa, asalkan mau terus berlatih. Jangan takut duluan dengan hal-hal yang belum dilakukan. Misalnya, mendapat tawaran pekerjaan sebagai marketing, tapi langsung menolak dengan alasan ingin bekerja di belakang meja. Mendapatkan lowongan kerja untuk profesi sales, tapi langsung mundur dan tidak jadi mengirimkan lamaran pekerjaan karena merasa tidak bisa menjadi sales. Alasan-alasan seperti ini sering kali membuat kita membatasi diri sendiri dan menutup potensi diri sekaligus peluang yang mungkin akan sangat baik bagi masa depan kita.
Jadi mulai ubah mindset positif atau sudut pandang terhadap diri sendiri. Bangun kekuatan dengan mengenal potensi diri, kekuatan yang ada di dalam diri. Belajar berpikir positif dan berani mencoba hal-hal baru. Cara ini akan membantu kita untuk membangun rasa percaya diri dan kita jadi bisa mengembangkan potensi yang dimiliki. Jangan lupa, kita juga perlu membangun kebiasaan atau habit
Beberapa rekomendasi kursus online gratis berbentuk microlearning yang bisa membantu kamu mengembangkan diri dan menjadi pribadi excellence tersedia di aplikasi siap kerja QuBisa.com, antara lain:
0Comments
QuBisa © 2024. All rights reserved.