Unduh Aplikasi QuBisa
15 point

Kegiatan Pasukan Perdamaian PBB di Tanah Konflik

2.0k views · 9 July, 2021

Share
Zulfikar Kachfi

Zulfikar Kachfi

Mengirimkan Pasukan Garuda ke daerah konflik dunia adalah salah satu peran indonesia dalam perdamaian dunia. Pasukan Garuda yang bertugas di daerah konflik memiliki peran dan tanggung jawab pasukan perdamaian PBB.

 

Selain untuk menjaga perdamaian dunia, pasukan garuda yang menjadi pasukan perdamaian dunia juga bertanggung jawab untuk mengatasi dan mengurangi rasa trauma penduduk di daerah konflik. Bantuan kegiatan pasukan perdamaian PBB di tanah konflik.

 

Seperti dengan mendatangi pemukiman warga untuk memberikan pengobatan gratis, makanan dan juga memberikan penghiburan kepada anak-anak yang tinggal di daerah konflik. Dengan bantuan-bantuan yang diberikan, diharapkan penduduk yang tinggal di daerah konflik dapat lebih tenang dan damai.

 

Lalu apa sajakah kegiatan pasukan perdamaian PBB di tanah konflik? Temukan jawabannya dalam video berikut. Pelajari juga video microlearning Pengembangan Diri lainnya yang dapat Anda pelajari di platform e-learning QuBisa:

 

0Comments

no profile