Unduh Aplikasi QuBisa
1+
Bersertifikat
HR Management
discount icon
Cara Gunakan Voucher

Rp 349.000

Benefits

certified

Akses Seumur Hidup

Kursus ini dapat diakses Seumur Hidup.
certified

Akses di App dan Website

Kursus ini dapat kamu akses di Mobile App ataupun di Website.
certified

Materi Bacaan

Kursus ini memiliki 4 materi bacaan.
certified

Tes

Kursus ini memiliki tes.
certified

Bersertifikat

Kursus ini memiliki certificate of completion.
certified

Mendapat 11350 Poin

Kamu akan mendapatkan poin dari membeli (+10000), menyelesaikan (+900) dan mereview (+450).
certified

Video Pembelajaran

Kursus ini memiliki 4 pembelajaran dengan video.

Ringkasan

RINGKASAN MODUL

Manajemen Talenta merupakan bagian penting dalam suatu organisasi atau perusahaan untuk menjamin ketersediaan Talent yang memiliki ketrampilan, kemampuan dan kompetensi sesuai dengan tantangan dan kebutuhan perusahaan. Saat ini Manajemen Talenta masih belum menjadi praktek yang common atau biasa di banyak perusahaan.  Hanya perusahaan-perusahaan menengah ke atas saja yang menjalankan Manajemen Talenta sesuai dengan kaidah Manajemen SDM yang modern.  Namun demikian, semua pemimpin di perusahaan sebenarnya tanpa disadari telah mempraktikkan Manajemen Talenta dalam kesehariannya terutama saat harus memutuskan siapa yang terbaik untuk menduduki posisi tertentu, saat menentukan ketrampilan atau kompetensi apa yang harus dilatih agar teknologi baru yang diterapkan dapat dijalankan di perusahaan, atau saat harus memutuskan siapa yang terbaik dari sekumpulan Manajer yang ada di perusahaan. Jadi sebenarnya Manajemen Talenta sudah menjadi kebutuhan perusahaan atau organisasi dalam mengembangkan SDM dan memastikan organisasi tetap berkelanjutan.

 

APA YANG AKAN KITA PELAJARI

  • Pendalaman Pemahaman Istilah dalam Manajemen Talenta
  • Persiapan Manajemen Talenta Beserta Tahapannya
  • Bagaimana Cara Mengisi 9-Box Dalam Sesi Talent Review Session
  • Penyusunan Development Plan dan Succession Plan

Kursus Konten

4 Pembelajaran . Durasi : 1 jam 47 menit

Pre-test

arrow down

Materi

arrow down

Modul

arrow down

Post-test

arrow down

Instruktur

Instructor Dr. Yunus Triyonggo, CAHRI.

Dr. Yunus Triyonggo, CAHRI.

Yunus Triyonggo is a Human Capital professional with over 25 years of experience in the consumer goods industry, specializing in Human Capital Management, Change Management, Talent Development, and Employee Relations. He has led numerous successful business transformation and change initiatives across manufacturing and sales organizations.

star4.8 (3921 Reviews)
Lihat Semua >